Mohon tunggu...
KOMENTAR
Diary

Awal Mula Suka Catur

5 Januari 2024   11:52 Diperbarui: 5 Januari 2024   11:54 106 0
Pada saat momen lebaran 2023, saya dan teman-teman kuliah melakukan sowan (silaturrahim) ke rumah dosen-dosen kami. Beberapa dari kami menghubugi dosen untuk menayakan dapat dikunjungi kapan. Ada beberapa dosen yang susah dihubungi dan membuat kami tidak berkunjung ke sana. Dosen yang bisa dihubungi menetapkan hari dan jam sekalian.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun