Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Perkembangan UMKM Kerupuk Kulit Sapi di Mojokerto

26 November 2021   23:00 Diperbarui: 26 November 2021   23:03 663 0
Kuliner daerah atau makanan tradisional dapat dimaknai sebagai makanan yang dikonsumsi oleh masyarakat pada suatu tempat/ daerah tertentu secara turun temurun serta merupakan salah satu dari berbagai keanekaragaman yang ada di Indonesia. Salah satu dari sekian banyak kuliner di Indonesia yaitu kerupuk, terdengar familiar khususnya bagi sebagian besar penduduk di Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun