Proses memperkirakan secara sistematis tentang apa yang paling mungkin terjadi dimasa yang akan datang berdasarkan informasi yang sekarang dimiliki untuk memperkecil kesalahan, itu lah yang dinamakan dengan regresi. Regresi ialah sebagai alat utama Ekonometrika. Yang fokusnya terhadap penelitian yang menjadikan variabel dependen sebagai suatu fungsi linear dari satu atau lebih variabel, yaitu variabel penjelas dalam rangka mengestimasi atau memprediksi rata-rata populasi.
KEMBALI KE ARTIKEL