Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

SURAT UNTUK BAPAK RIZAL RAMLI SANG RAJAWALI NGEPRET

13 Oktober 2015   13:42 Diperbarui: 30 April 2016   16:26 620 2
Bapak Rizal Ramli yang baik, rakyat mengapresiasi sikap dari pak Rizal Ramli yang mengkritisi masalah perizinan Freeport , itu rakyat pahami sebagai sikap Pak Rizal Ramli yang:
1. Tidak menginginkan terjadinya eksploitasi besar-besaran atas kekayaan alam berupa emas, dll di bumi Papua Indonesia.
2. Tidak menginginkan agar uang Indonesia terbang ke Negara USA oleh karena USA yang mengeksploitasi hasil kekayaan alam di bumi Papua Indonesia.
3. Ingin menjaga kelestarian lingkungan
4. Harus menerapkan Revolusi Mental yang mengacu pada Trisakti Bung karno

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun