Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Pikirkan Apa yang Akan Anda Katakan, Berikutnya Informasikan Sesuai Realita!

12 Desember 2016   18:02 Diperbarui: 12 Desember 2016   18:32 100 1
Jakarta, Desember 2016. “Pikirkan apa yang akan anda katakan, informasikan sesuai realita, itulah ciri khas dari seorang Perwira Penerangan”, kata Kepala Badan Pendidikan dan Latihan (Kabadiklat) Mayor Jenderal Hartind Asrin saat menutup Indonesian Basic Public Affair Officer Course (IBPAOC), dihadapan ke-22 peserta kursus, para tamu undangan dan instruktur, bertempat di Pusdiklat Kemhan Jalan Salemba Raya No. 14 Jakarta Pusat kemarin, Minggu (12/12).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun