Guna melatih hidup mandiri siswa MAN 1 Sleman dibekali dengan keterampilan tata busana. Ilmu tata busana adalah ilmu menata, menyusun, merangkai busana. Â Tujuannya agar tercipta keserasian dan kesesuaian dalam berbusana yang memiliki harmoni dengan waktu, kesempatan, usia dan warna.
KEMBALI KE ARTIKEL