Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Kesimpulan, Refleksi, dan Pengalaman Baru dari Modul 1.1

3 Juli 2024   19:26 Diperbarui: 3 Juli 2024   19:40 26 0
Dalam modul "Dasar-Dasar Pendidikan," Ki Hadjar Dewantara mengartikan pendidikan sebagai 'tuntunan dalam hidup tumbuhnya anak-anak'. Konsep ini menekankan bahwa pendidikan tidak hanya transfer ilmu tetapi juga usaha menuntun segala potensi yang ada pada anak agar mereka mencapai keselamatan dan kebahagiaan. Dewantara melihat pendidikan sebagai suatu proses yang holistik, yang melibatkan semua aspek kehidupan anak, baik fisik, mental, maupun spiritual.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun