Pada 17 Januari 2024, Mahasiswa KKN UNILA Kampung Negeri Mulyo Periode 1 Tahun 2024 telah menyelenggarakan salah satu program kerja mereka yaitu, 'LOOVING: Let Us Start Saving' di SDN 01 Negeri Mulyo, khususnya untuk murid kelas 5 dan 6. Kegiatan ini terdiri dari sosialisasi tentang betapa pentingnya menabung sejak dini serta tantangan menabung selama 90 hari.Â
KEMBALI KE ARTIKEL