Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Program Pemberdayaan BUKARSA "Ibu Sehat, Keluarga Sejahtera" oleh Unilever dan PNM di Masa Pandemi

14 Maret 2022   14:00 Diperbarui: 14 Maret 2022   14:01 584 0
          Pengertian pemberdayaan masyarakat sendiri adalah upaya pemberian otonomi, wewenang dan kepercayaan individu dalam suatu organisasi agar dapat menyelasaikan tugasnya sebaik mungkin. Pelaksana dari pemberdayaan ini diharapkan untuk menjadi fasilitator para masyarakat sehingga masyarakat dapat berkembang dan hidup lebih baik lagi. Pemberdayaan ini bisa berupa pelatihan, penyuluhan atau sosialisasi agar masyarakat dapat belajar serta menggali potensi diri.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun