Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Masyarakat Mandiri dan Tanggap Bencana, Harapan Desa Kesongo

15 Januari 2022   16:02 Diperbarui: 15 Januari 2022   17:06 79 0
Desa Kesongo (12/12/21) -- Indonesia terletak di pertemuan empat lempeng tektonik, yaitu lempeng Benua Asia, Benua Australia, lempeng Samudera Hindia, dan Samudera Pasifik. Sedangkan pada Indonesia bagian selatan dan timur, terdapat sabuk vulkanik yang memanjang dari Pulau Sumatera, Pulau Jawa, Pulau Nusa Tenggara, hingga Pulau Sulawesi. Hal ini mengakibatkan Indonesia menjadi negara dengan wilayah yang sangat rawan terhadap bencana alam.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun