Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe Artikel Utama

5 Jurus Menangkal Modus Penipuan via Telepon

4 Agustus 2017   10:12 Diperbarui: 5 Agustus 2017   10:12 7293 2
Belakangan marak sekali penipuan via telepon dengan modus bermacam -- macam, antara lain modus dapat undian, pemberitahuan saudara sakit, saudara ditangkap polisi, minta nomor PIN ATM, minta kode password Go Pay dan lain -- lain. Sebaiknya selalu bersikap waspada bila mendapatkan nomor handphone tidak dikenal. Beberapa kasus, orang tertipu karena kurang waspada atau percaya begitu saja suara dari penelpon.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun