Mohon tunggu...
KOMENTAR
Halo Lokal Pilihan

Ketua Umum FORSGI Sampaikan tentang APSUMSI, Apa Itu?

26 Februari 2023   17:14 Diperbarui: 27 Februari 2023   05:34 2100 5
JAKARTA - Pengurus Pusat Forum Sepak Bola Generasi Indonesia (FORSGI) mengadakan kegiatan sosialisasi nasional tentang program kerja FORSGI 2023 yang dilaksanakan secara online melalui meeting zoom, diikuti oleh Pengurus FORSGI Kabupaten/Kota dan Provinsi se-Indonesia, Minggu (26/2/2023).

Ketua Umum (Ketum) FORSGI Agus Riyanto, dalam sambutannya menyampaikan apresiasi kepada peserta se-Indonesia yang bisa hadir dan mengikuti kegiatan tersebut.

Agus menyampaikan apa Asosiasi Pembina Sepak Bola Usia Muda Seluruh Indonesia atau yang disebut APSUMSI itu.

"Kita lihat kenapa harus berdiri yang namanya asosiasi ini? Jadi asosiasi ini berdiri tanggal 1 Januari 2023, baru beberapa bulan yang lalu. Visi dari asosiasi ini adalah memberikan pembinaan yang berjenjang, pada usia dini dan usia muda dan terus berkarya berkontribusi melalui sepak bola untuk bangsa dan negara," ujar Agus.

"Sepak bola itu sebagai alat pemersatu bangsa. Kita boleh lihat sejarah sepak bola kita, berdirinya PSSI itu tanggal 19 April 1930. Itu didirikan oleh Bapak Soeratin Sosrosoegondo. Beliau sebagai Bapak sepak bola kita. Ketika berdiri di masa penjajahan, sepak bola itu merupakan alat pemersatu bangsa. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun