Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi

Puisi | Bocah Jalanan

27 April 2017   10:07 Diperbarui: 27 April 2017   19:00 238 0
Nada hujan saat itu membawa lamunan ku
 Gemericik tetes air mengusik pikiranku
 Aku terbangun dan tersadar dari lamunanku
 Menyadari bahwa aku masih adalah diriku

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun