Ketua KIP Berikan Apresiasi Kepada Polri atas Kesuksesan Penyelenggaraan Mudik 2024
15 Mei 2024 18:01Diperbarui: 15 Mei 2024 18:06860
Ketua Komisi Informasi Pusat (KIP), Donny Yoesgiantoro, menyampaikan apresiasinya kepada Kepolisian Republik Indonesia (Polri) pada 15 Mei 2024 terkait hasil survei Indikator Politik Indonesia yang menunjukkan tingkat kepuasan masyarakat terhadap penyelenggaraan mudik Lebaran 2024. Survei yang melibatkan 1.227 responden tersebut mengungkapkan bahwa 73,9% masyarakat merasa puas dengan mudik tahun ini. Bahkan, dari mereka yang melaksanakan mudik, tingkat kepuasan mencapai 90,4%, meningkat signifikan dari 82,60% tahun lalu.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.