Mohon tunggu...
KOMENTAR
Travel Story

Jelajah Surabaya (bagian 4)

6 Agustus 2010   01:58 Diperbarui: 26 Juni 2015   14:16 672 0
Sebagai pengingat, sehari sebelumnya Shy telah melintasi Jembatan Suramadu dan berwisata ke Pantai Kenjeran.

Masih di hari yang sama, setelah berkunjung ke Masjid Agung Surabaya dan Masjid Agung Sunan Ampel. Kami berempat menuju pusat kota, tepatnya ke Monumen Kapal Selam (Monkasel).

Monumen ini berada di Jalan Pemuda, di samping Plaza Surabaya (Delta). Setelah membayar tiket masuk, kami pun berjalan menuju kios minuman. Udara tengah hari yang panas, membuat kami kehausan. Minum teh dingin rasa apel, rasanya segeeer.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun