Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik Pilihan

Silahkan Kritik tapi Jangan Fitnah!

13 Februari 2021   09:22 Diperbarui: 13 Februari 2021   09:35 535 7
Saat ini daya nalar sebagian masyarakat harus "direfresh" supaya  dapat membedakan yang mana kritik dan yang mana asal tuding tanpa bukti yang dapat menjadi fitnah. Hal ini sangat penting, karena banyak orang yang tidak bisa membedakan kritik dengan fitnah, karena mereka menganggap segala perkataan yang mengecam dan memprotes pemerintah, pejabat, lembaga, perusahaan, seseorang pribadi (baik pesohor maupun bukan) adalah kritik.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun