Sholichakh Noor Islami Dewi Fortuna (20) melakukan sosialisasi cara membuat minuman tradisional wedang uwuh. Sosialisasi ini ditujukan untuk warga masyarakat Klampisan RT 02 RW 10 Kelurahan Kaliancar, Kecamatan Selogiri, Kabupaten Wonogiri (30/08/2021)
Sosialisasi pembuatan wedang uwuh dengan bahan tradisional dilakukan karena wedang uwuh baik untuk menjaga imun tubuh disaat pandemi covid 19. Bahan yang digunakan menggunakan bahan-bahan alami yang bagus untuk tubuh bila dikonsumsi setiap hari.
Wedang uwuh ini dibuat dengan komposisi secang, daun kayu manis, jahe, kapulaga, pekak, kayu manis, gula batu, pandan, daun jeruk, sereh yang sangat berkhasiat dan menyehatkan tubuh tidak akan lepas dari jenis bahan yang digunakan .Â