Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Pemberdayaan Siswa SDN 1 Trisobo Melalui Penanaman Hidroponik Menggunakan Botol Bekas

26 Juli 2023   02:38 Diperbarui: 26 Juli 2023   02:51 111 0

Pemberdayaan siswa di SDN 1 Trisobo melalui penanaman hidroponik menggunakan daur ulang plastik, dilaksanakan pada hari sabtu, 15 April 2023 dengan sasaran siswa kelas 4. Dimulai dari sebuah inisiatif yang bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan keterampilan kepada anak-anak dalam hal pertanian modern dan berkelanjutan. Penanaman hidroponik merupakan sebuah metode pertanian tanpa tanah, di mana tanaman tumbuh dalam larutan nutrisi yang kaya akan unsur-unsur penting untuk pertumbuhan tanaman.

Berikut adalah langkah-langkah umum yang dilakukan dalam pemberdayaan hidroponik :

1. Perencanaan dan Persiapan 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun