Sebelumnya kita telah membahas mengenai
perjalanan jurnalisme yang mampu menembus batas dalam satu kemudahan. Inilah konsep
jurnalisme online yang merupakan perkembangan antara jurnalisme dengan aplikasi penggunaan teknologi komunikasi. Lantas, akan menjadi seperti apakah jika teknologi komunikasi terus berkembang? Akankah hal ini berdampak pada media berita? Masih adakah esensi jurnalisme jika dilakukan oleh warga (
citizen)? Jawabannya akan kita bedah satu-persatu.
KEMBALI KE ARTIKEL