Dalam sebuah hubungan baik percintaan, pertemanan, ataupun keluarga pasti tidak pernah luput dari namanya rasa cemburu. Cemburu sendiri memiliki arti sebagai suatu kondisi yang berkaitan dengan emosi, pikiran, dan perilaku (Yulianto, 2010). Rasa cemburu bisa hadir karena adanya perasaan terganggu akan kehadiran orang lain dalam suatu hubungan yang sedang dijalin dengan pasangan, sehingga orang yang cemburu akan menganggap kehadiran orang lain dalam hubungannya menjadi sebuah ancaman yang akan mengganggu hubungan romantisnya dengan pasangan (Yulianto, 2009).Â
KEMBALI KE ARTIKEL