Pandemi Covid-19 tidak menjadikan Universitas Negeri Malang (UM) menunda atau meniadakan Kuliah Kerja Nyata (KKN), akan tetapi semakin membuat semangat baru dalam berinovasi KKN Edisi Covid-19 kala ini. Mahasiswa tetap berkonstribusi aktif kepada masyarakat sekitar dalam kegiatan KKN, apalagi di tengah pandemi virus corona. Berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, KKN kali ini diadakan secara online mulai 29 Mei - 05 Juli 2020. KKN Edisi Covid-19 ini memanfaatkan berbagai aplikasi di handphone sebagai bentuk komunikasi mahasiswa dengan desa dan tetap melaksanakan KKN sesuai protocol kesehatan.
KEMBALI KE ARTIKEL