Sudah bukan hal yang asing lagi kalau Jakarta terkenal dengan biaya hidupnya yang paling mahal se-Indonesia. Banyak hal bagus di Jakarta justru harganya mahal, misalnya berbagai macam kebutuhan hidup seperti makanan, minuman, atau pakaian. Beberapa tempat tinggal juga memiliki harga sewa yang tidak murah untuk sebagian besar wisatawan luar Jakarta seperti saya.
KEMBALI KE ARTIKEL