Akhirnya Bahasa Melayu Pontianak Resmi Menjadi Budaya Nasional
18 Desember 2020 22:30Diperbarui: 18 Desember 2020 22:353208
Bahasa Melayu yang menjadi ciri khas dari masyarakat Pontianak kini telah resmi ditetapkan sebagai Warisan Budaya Tak Benda Indonesia, dilansir dari berita yang ditayangkan oleh Pemerintah Kota Pontianak pada 9 Oktober 2020 dimana berita ini menunjukkan pentingnya bahasa sebagai identitas lokal masyarakat (Ibrahim, 2020).
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.