Mohon tunggu...
KOMENTAR
Travel Story

Jogja Never Ending Story

26 Desember 2013   11:41 Diperbarui: 24 Juni 2015   03:28 223 1

Selalu ada cerita di Kota Jogja. Kota Yogyakarta memang sangat istimewa. Tidak hanya bagi penduduknya saja tetapi bagi para pengunjungnya jugatidak kalah istimewa. Dari wisatanya yang selalu menjadi salah satu pusat wisata di Indonesia bahkan dunia. Juga yang selalu tak pernah berubah adalah budayanya. Bahasanya kota ini selalu “ngangenin” bagi semua pengunjungnya. Juga tempat belajar yang membanjir di kota ini, sehingga sangat terkenal dengan kota pelajarnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun