Tahun lalu, siapa yang menyangka Cile bisa menjuarai Copa America (CA) 2015. Bertindak selaku tuan rumah turnamen,
La Roja tampil impresif sejak laga perdana hingga partai puncak. Kini, dalam perayaan 100 tahun Copa America alias Centenario, mampukah Cile mengulangi prestasi gemilang itu?
KEMBALI KE ARTIKEL