Tempurejo, Kediri - Mahasiswa KKN Kelompok 107 IAIN Kediri 2023 turut berkontribusi untuk Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak (LKSA) Darul Aitam Muslimat NU "BUDI MULIA" Ranting Desa Tempurejo dalam pelaksanaan "Santunan Anak Yatim dan Dhuafa" di Masjid Baiturrahman, Desa Tempurejo, Kecamatan Wates, Kabupaten Kediri, Minggu (06/08/2023).
KEMBALI KE ARTIKEL