Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Krisis Identitas di Usia Remaja

2 Maret 2021   19:23 Diperbarui: 2 Maret 2021   20:00 203 2
Remaja tidak disebut lagi anak-anak karena biasanya para remaja sudah memiliki keinginan tersendiri yang kemungkinan berbeda ketika para remaja tersebut masih anak-anak. Apa yang kita pikirkan maupun kita bicarakan pun sudah berbeda. Akan tetapi, bukan berarti para remaja sudah bisa disebut dewasa karena para remaja belum bisa bertanggung jawab secara penuh.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun