Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Untung Buntung Citizen Journalism

16 Maret 2017   20:21 Diperbarui: 16 Maret 2017   20:58 606 1
Fenomena media sosial ini agaknya mulai mempengaruhi kehidupan jurnalisme. Dengan perkembangan teknologi yang semakin pesat, masyarakat dapat dengan mudah menyebarkan informasi. Hal ini biasa disebut dengan citizen journalism. Citizen journalism merupakan sebuah sebutan di mana seorang masyarakat biasa dapat menjadi seorang jurnalis dengan membuat dan bahkan menyebarkan informasi. Padahal seperti yang kita tahu, tugas untuk mencari, membuat, dan menyebarkan berita adalah pekerjaan seorang profesional bernama jurnalis. Tentu, berita yang dihasilkan oleh citizen journalism akan berbeda dengan jurnalis pada umumnya karena mayoritas citizen journalism belum mengetahui dasar-dasar dalam pembuatan berita.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun