Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Inovasi Sektor Kuliner dalam Pemanfaatan Makanan Khas Daerah untuk Meningkatkan Industri Kreatif di Yogyakarta

22 Desember 2020   09:13 Diperbarui: 22 Desember 2020   09:43 831 3
“Yogyakarta terbuat dari rindu, kenangan, dan pulang”, kalimat tersebut biasa didengar dan dilontarkan oleh banyak orang yang pernah singgah di Yogyakarta. Tak heran Yogyakarta menjadi tujuan utama untuk melepas penat dari padatnya rutinitas. Yogyakarta merupakan sebuah kota kecil yang istimewa. Seperti penggalan lirik lagu yang dinyanyikan oleh Jogja Hip Hop Foundation yaitu “Jogja, Jogja, tetap istimewa, istimewa negerinya, istimewa orangnya”. Keistimewaan itu rasanya tidak pernah pudar, bahkan selalu dan terus berkembang mengikuti arus zaman. Walaupun terus berkembang mengikuti arus zaman, Yogyakarta tetap tetaplah Yogyakarta yang kental akan budaya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun