Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Mahasiswa KKN UIN Walisongo Mengajak Masyarakat Cegah Penyebaran Covid-19

18 November 2021   15:02 Diperbarui: 18 November 2021   15:24 54 1
Dalam Situasi pandemic, menerapkan protokol kesehatan menjadi hal yang wajib dipatuhi oleh masyarakat umum. Namun masih banyak masyarakat yang mengabaikan prokes tersebut khususnya memakai masker saat bepergian.

KKN UIN Walisongo mengajak masyarakat untuk kembali mematuhi protokol kesehatan serta memberikan penyuluhan akan bahaya virus corona, juga men sosialialisasikan pentingnya vaksinasi di masa Covid-19 ini,

Pada Rabu 16 November 2021, mahasiswa KKN UIN Walisongo di Desa Pagerwojo, Kecamatan Limbangan, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah memberikan penyuluhan kepada warga melalui kegiatan rutinan warga. Penyuluhan ini berisi ajakan untuk menerapkan pola hidup sehat di era PPKM Level 2. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun