Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

HUT ke-79 TNI: Kapolri Sigit Tegaskan Solidaritas TNI-Polri Demi Jaga Kedaulatan NKRI

7 Oktober 2024   20:17 Diperbarui: 8 Oktober 2024   00:17 53 0
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyampaikan ucapan selamat kepada Tentara Nasional Indonesia (TNI) dalam rangka peringatan HUT ke-79. Melalui akun Instagramnya pada Sabtu (5/10/2024), Jenderal Sigit menegaskan bahwa hubungan TNI dan Polri selalu erat, berjalan seiring, dan saling melengkapi dalam menjaga keamanan serta keutuhan NKRI. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun