Silent majority adalah sebuah istilah yang merujuk pada kelompok masyarakat tanpa gejolak. Dalam penjelasan lain disebut masyarakat yang tidak mengemukakan pendapat di ruang publik. Atau pendeknya adalah masyarakat bisu, masyarakat diam atau masyarakat pasif.
KEMBALI KE ARTIKEL