Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Kepedulian remaja dalam menanamkan pendidikan agama Islam di lingkungan sekitar

24 Desember 2024   18:45 Diperbarui: 25 Desember 2024   06:17 11 0
Kehidupan manusia tidak pernah lepas dari aspek pendidikan, yang mungkin setiap harinya kita selalu dituntut untuk belajar. Pembahasan mengenai belajar itu bukan hanya materi akademik saja, seperti matematika, ilmu pengetahuan alam, dan sosial budaya, tetapi harus diiringi dengan pendidikan moral yang baik. Kita juga harus belajar simpati dan empati dengan aspek sosial yang berada di kawasan lingkungan sekitar. Untuk dapat mewujudkan generasi yang tahu akan pendidikan agama khususnya umat yang beragama Islam, para remaja dapat ikut andil untuk memberikan sumber pembelajaran dasar yang berkaitan dengan aspek beribadah seperti materi Fiqih, Al-Quran dan hadist, Aqidah akhlak, dan juga hukum tajwid yang harus diketahui supaya dapat mengetahui cara membaca Al-Quran yang baik.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun