Hallo! Perkenalkan nama saya Shafira Amalia Sukmawati. Saya sedang menempuh Pendidikan S1 di Universitas Pendidikan Indonesia dengan program studi Biologi, Fakultas FPMIPA. Saat ini saya sedang menjalankan program Kuliah Kerja Nyata (KKN) di MTs Nurul Huda. Dikarenakan wabah virus Covid-19 ini masih melonjak tinggi kasus penyebarannya, menjadikan semua sekolah diliburkan dan melanjutkan sekolah via online dengan media digital seadanya.
KEMBALI KE ARTIKEL