Sampangan, Semarang (24/07/2022) - Keberadaan teknologi, informasi dan komunikasi yang semakin berkembang dapat dengan mudah untuk diakses semua pihak, tidak terkecuali anak-anak. Ini menjadi tantangan bagi para orang tua untuk mengatasinya. Sehingga perlu adanya perencanaan yang dimulai dari lingkungan sekitar melalui pemberdayaan kampung untuk menekan hal-hal yang dapat menjadi resiko dalam tumbuh kembang anak.
KEMBALI KE ARTIKEL