Waktu berjalan dengan sangat cepat, bergulir seperti bola salju yang menggelinding dari puncak bukit ke dataran rendah. Begitu cepat dan tanpa dapat terkendali. Sepertinya tidak membiarkan kita rehat sejenak... berlari kencang menghindari tergilas bola salju yang bergulir dengan kecepatan tinggi.
KEMBALI KE ARTIKEL