Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Artikel Utama

Ketika HAMKA Dinasehati Bukunya Sendiri: Tasauf Modern

24 Maret 2015   14:57 Diperbarui: 17 Juni 2015   09:06 207 0
Salah satu buku tasauf yang sempat kontroversial adalah “Tasauf Modern”-nya HAMKA (Haji Abdul Malik Karim Amarullah). Buku ini kontroversial karena salah satunya dianggap tidak memiliki pendekatan sebagaimana buku-buku sufi klasik sebelumnya, misalnya Tasauf Modern mengutip Aristoteles, Henrik Ibsen, Thomas Hardy, dan Leo Tolstoy, meskipun juga mengambil pendapat Ibnu Maskawaih, Al Ghazali, An-Nawawi dan sebagainya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun