Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Dampak Penggunaan Gadget Terhadap Konsentrasi Pembelajaran Siswa

5 Desember 2024   23:17 Diperbarui: 5 Desember 2024   23:26 20 0
Gadget adalah perangkat elektronik yang memiliki fungsi untuk memudahkan manusia dalam komunikasi, bekerja, belajar, dll. Gadget merupakan inovasi teknologi yang berpengaruh pada zaman modern ini.  Di era sekarang yang serba canggih ini gadget sangat berpengaruh pada segala aspek kehidupan. Di dalam pendidikan gadget sudah menjadi kebutuhan untuk mempermudah proses pembelajaran pada siswa. Hal ini dimulai sejak COVID-19 melanda di dunia, proses pembelajaran dialihkan melalui media online. Sejak saat itu gadget menjadi media utama untuk mempermudah proses pembelajaran. Akan tetapi banyak dari siswa yang menyalah gunakan gedget dalam proses pembelajaran online ini. Para siswa lebih cenderung hanya mengikuti sebagai syarat absensi saja, tetapi tidak menyimak materi yang telah disampaikan oleh guru. Hal ini dapat disimpulkan bahwa gadget dapat mempengaruhi konsentrasi pembelajaran siswa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun