Virus corona pertama kali muncul di wuhan china sekitar akhir tahun 2019 yang penyebaran virus ini sangat cepat dan sudah menyebar hampir keseluruh dunia ,termasuk negara indonesia wabah covid 19 ini merebak ke indonesia tidak hanya berdampak pada dunia kesehatan tetapi juga dunia perekonomian indonesia .
Salah satu upaya pencegahan penyebaran wabah virus corona sudah gencar di lakukan mulai dari sosial distancing, dan kini sudah juga mulai di perketat dengan PSSB