Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

UNNES Giat 2 Desa Kaliprau, Adakan Pelatihan Daur Ulang Sampah Botol Plastik

8 September 2022   14:19 Diperbarui: 8 September 2022   15:06 376 0
Sampah merupakan sisa dari kegiatan sehari-hari manusia dan proses alam yang berbentuk padat. Sampah seringkali mengacu pada material sisa yang tidak diinginkan atau tidak bermanfaat bagi manusia setelah berakhirnya suatu kegiatan atau proses domestik. Sampah yang dihasilkan dan dibiarkan begitu saja akan terus bertambah dan dapat mengakibatkan berbagai macam dampak, dampak dari sampah yang terus bertambah antara lain pencemaran tanah, lingkungan menjadi kumuh dan menimbulkan bau yang tidak sedap, juga menjadi sumber dari penyakit.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun