Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Biobriket dan Edukasi Lingkungan, Buah Manis KKN UNEJ Minggu Ke-4 di Desa Rojopolo

9 Agustus 2024   18:26 Diperbarui: 9 Agustus 2024   18:29 10 0
Lumajang -- Sabtu, 3 Agustus 2024, menandai telah terlaksananya dua program kerja yang dijalankan oleh Kelompok KKN 227. Di minggu keempat KKN di Desa Rojopolo, Kelompok KKN 227 telah berhasil menyelesaikan dua program kerja di antaranya Edukasi Lingkungan dan Demonstrasi Biobriket. Program Edukasi Lingkungan telah berjalan selama tiga minggu pada hari Jumat dan Sabtu di SDN Rojopolo I dan SDN Rojopolo IV, dengan target memberikan edukasi terkait sampah kepada anak-anak SD mulai dari kelas empat hingga kelas lima. Modul pembelajaran dimulai dari edukasi dan pengajaran di minggu pertama, praktik pelestarian lingkungan dengan daur ulang sampah pada minggu kedua, dan di minggu terakhir yakni perlombaan hasil dari praktik tersebut.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun