Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Partisipasi Mahasiswa KKN UIN Walisongo Semarang dalam Pemilihan Ketua RW Candiwesi Kota Salatiga

23 Januari 2022   22:40 Diperbarui: 24 Januari 2022   06:31 266 1
Pemilihan ketua RW 04 di Desa Candiwesi Kelurahan Bugel Kecamatan Sidorejo Kota Salatiga disambut dengan antusias oleh warga setempat, Minggu (23/01/2022). TPS diadakan di halaman SD Bugel 01 Kota Salatiga. Terdapat empat kandidat calon ketua Rw, yaitu Muh Muhsin dengan nomor urut 1, Agus Siswanto nomor urut 2, G. Mulyono dengan nomor urut 3 dan Muchamat Saefudhin dengan nomor urut 4. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun