Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Kok Bisa Orang Kristen Tidak Khawatir?

10 Maret 2022   19:44 Diperbarui: 10 Maret 2022   19:47 2440 5
Seluruh manusia biasanya akan mengalami kekuatiran, baik dalam skala yang besar maupun yang kecil, tergantung permasalahan dan kondisi dirinya. Kekuatiran itu sesuatu yang sering terjadi dalam kehidupan manusia, entah dia orang kaya atau miskin, orang tua atau anak-anak, ada saatnya mereka akan mengalami kekuatiran, maka kekuatiran itu bisa dikatakan adalah sesuatu yang manusiawi tetapi anehnya pandangan Kristen menolak akan hal ini, dalam kekristenan kekuatiran itu adalah suatu dosa.    

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun