Mohon tunggu...
KOMENTAR
Fiksiana

Model Pintu Jati untuk Segala Gaya Desain Rumah

27 Desember 2019   03:48 Diperbarui: 29 Agustus 2023   02:43 101 0
Membahas tentang kayu jati tentu kita sebagai warga negara indonesia sudah tidak asing lagi dan pastinya akan lari ke furniture jepara sebagai penghasil kerjainan kayu jati terbesar dan terbaik di indonesia, kayu jati sendiri sudah terkenal sejak zaman penjajahan yang memang sudah menjadi jenis kayu terbaik pada masa itu digunkan sebagai atap rumah dan bahan pembuatan kapal oleh VOC. jadi jangan heran jika kayu ini sangat populer hingga saat ini karena memang memiliki kelebihan yang tidak terdapat pada jenis kayu lain.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun