Surabaya – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) NR 2 Kelompok 7 Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya mencatat pencapaian penting dalam upaya pelestarian lingkungan dengan menciptakan teknologi tepat guna bernama “Smart Hydroplant.” Inovasi ini dirancang untuk membantu masyarakat Desa Medokan Semampir RT 06 RW 02 dalam menyiram tanaman secara otomatis, sehingga mampu menghemat waktu, tenaga, dan penggunaan air.
KEMBALI KE ARTIKEL