Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Kini Telah Hadir Marketplace Khusus Produk Daur Ulang Inovasi Mahasiswa UB!

31 Agustus 2021   20:05 Diperbarui: 31 Agustus 2021   20:15 533 1
Banyak orang yang mengaku peduli terhadap lingkungan, tapi nyatanya tidak tercermin dalam tindakan orang tersebut. Hal ini ditunjukan dari meningkatnya sampah plastik di Indonesia. Direktoral Jendral Cipta Karya menyebutkan bahwa satu orang di Indonesia menghasilkan 700 kantong plastik dan 0,45 kg sampah setiap harinya. Bank Dunia memperkirakan pada tahun 2025 jumlah sampah akan meningkat hingga 2,5 miliar ton.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun