Kabar duka datang dari band asal Irlandia, The Script yang melalui akun istagramnya mengumumkan kematian sang sahabat Mark Sheehan di usia 46 tahun. Konser Greatest Hits Tour pada 30 September & 1 Oktober di Istora Senayan serta 2 Oktober 2022 di Bandung pastinya akan menjadi kenangan yang dalam dan berkesan bagi para fans yang hadir pada saat itu. Rekan band lain yang turut membagikan perasaan dukanya adalah One Republic. Melalui akun instagram resmi, mengunggah foto Mark dengan caption "Heartbroken for our brothers. Mark will be greatly missed".Â
KEMBALI KE ARTIKEL