Mohon tunggu...
KOMENTAR
Nature Pilihan

Penjual Pisang Krispi Arab Raih Kesuksesan Dengan Modal Kecil

29 Desember 2024   20:10 Diperbarui: 29 Desember 2024   20:10 27 0
Rabu, 18 Desember 2024. Depan Kantor Notaris Giska, Jalan Pramuka No. 52, menjadi tempat yang tak asing bagi para pencinta kuliner pisang krispi di Kota ini. Agus Ramdani, pria berusia 35 tahun, adalah sosok di balik keberhasilan usaha kuliner unik ini. Berbekal modal awal sebesar Rp 4.000.000, Agus memulai bisnis pisang krispi arab pada tahun 2017. Kini, ahanya membuahkan hasil yang menjanjikan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun