Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Ekonomi Politik Internasional: Industri Pakaian Berdampak Besar bagi Masyarakat Global

1 Maret 2024   12:04 Diperbarui: 1 Maret 2024   12:17 48 2
Pakaian menjadi kebutuhan dasar bagi manusia saat ini. Tak hanya memiliki fungsi untuk melindungi tubuh, pakaian telah menjadi bagian untuk meningkatkan aspek sosial kita. Dengan fungsi yang sama pakaian memiliki berbagai jenis harga, mulai dari yang sangat murah hingga yang tak masuk akal harganya. Meski memiliki harga yang bermacam macam, masyarakat akan selalu pergi untuk membelinya. Hal ini tentunya sangat mempengaruhi sektor ekonomi politik internasional dan berbagai jenis pihak yang terlibat di dalam industri ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun