Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Nyekar dan Punggahan, Tradisi Semarakkan Ramadan

28 Mei 2017   12:45 Diperbarui: 28 Mei 2017   13:08 1307 1
Ziarah/Nyekar  ke makam adalah sebuah tradisi yang sudah mengakar di Indonesia. Ya, tradisi ini bisa dilihat saat menjelang Ramadan. Banyak manusia berduyun dan meramaikan wilayah makam/kuburan, untuk sekedang membersihkan makam atau mendoakan yang telah meninggal.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun